Aplikasi Android Sinma E-Pay Palmedia Corporindo
Untuk Apa Aplikasi android Sinma E-Pay ?
Ini adalah aplikasi mobile gratis untuk member-member Sinma E-Pay, di mana pun berada. Aplikasi ini memudahkan Anda dalam melakukan berbagai transaksi system pembayaran online.
*Pendaftaran via Aplikasi Android
Untuk Pendaftaran MASTER Dealer Via Aplikasi Silahkan Gunakan Kata MASTER Di Kolom Referral Pendaftaran.
Download Aplikasinya disini atau klik logo playstore:
Silakan buka aplikasinya.Lalu Klik “REGISTRASI“
Contoh isi Kolon Pendaftaran
Kolom Kode Referral Gunakan Kata MASTER (wajib diisi)
Lalu klik “KIRIM“
*Pendaftaran via Form WHATSAPP :
Info: Setelah Anda menerima SMS/WA balasan PENDAFTARAN dari kami, segera lakukan deposit awal.
NB: Jika belum mendapat reply/balasan silakan cek kembali data yang anda masukkan, jangan ada yang salah.
SIMPAN KODE AGEN DAN PIN SEBAGAI BUKTI PENDAFTARAN ANDA.
CONTOH REPLY PENDAFTARAN
Yth. RINDUCELL, Selamat bergabung di SINMA! Id kemitraan Anda: SM00168, PIN: 123456, Saldo 0. |
(Nama Outlet Anda Akan Muncul Di Downline Anda. Sesuaikan Nama Outletnya)
Aplikasi android Sinma E-Pay, dapat digunakan untuk :
Fitur aplikas Sinma E-Pay akan terus kami kembangkan demi KENYAMANAN, KEMUDAHAN dan KELANCARAN bisnis pulsa anda. Silakan download aplikasi android Sinma E-Pay di PLAYSTORE.
Silakan klik logo dibawah ini untuk mendownloadnya